TENTANG FLIPFLOPTV
FlipFlopTV adalah layanan streaming online berbasis TVOD (Transactional Video on Demand) dan AVOD (Advertising-based Video on Demand) yang menawarkan berbagai tayangan hiburan lokal terbaik seperti film, serial, talkshow, dokumentari, yang dapat dinikmati di gawai berbasis internet di mana pun Anda berada.
Anda bisa menyaksikan tayangan FlipFlopTV dengan harga yang terjangkau untuk setiap konten yang tersedia.
Kami akan terus berupaya untuk meberikan kontent lokal dengan kualitas terbaik dengan mengangkat kearifan lokal Indonesia.
Selain menyediakan layanan streaming online, kami juga memberi ruang untuk penyedia konten dan yang ingin berkembang bersama, melalu tayangan lokal terbaik yang bisa diberikan kepada pengguna layanan di seluruh Indonesia.
Silahkan hubungi kami melalui surat elektronik pada support@flipfloptv.id untuk penjelasan lebih lengkap atau jika ada yang ingin ditanyakan seputar layanan.
FlipFlopTV © 2023
Versi Rilis 2.0.0 | serta pendukung terkait lainnya.
Hak cipta dilindungi undang - undang.
Social Media
// // //